3 Cara Download Video Shopee dengan Mudah

dellia erdita

3 Cara Download Video Shopee dengan Mudah

Download Video Shopee – Shopee adalah sebuah marketplace yang besar di indonesia, berbegai macam produk bisa kalian temukan disini dari harga paling murah hingga paling mahal. banyak fitur juga yang ditawarkan pihak shopee untuk memudahkan pelanggan mereka.

Apakah anda adalah orang yang menggunakan aplikasi shopee ini atau mungkin saja anda adalah orang yang menggunakan shopee ini untuk berjualan kembali ? atau bisa dibilang anda adalah reseller atau dropshiper.

3 Cara Download Video Shopee dengan Mudah
Cara Download Video Shopee dengan Mudah

Jika iya maka anda pasti pernah berfikir bagaimana cara download video di shopee karena kebutuhan untuk bukti produk real kepada pembeli. cara ini sangat mudah untuk dilakukan sebenarnya. kami disini bakalan ngasih tau kalian bagaimana cara download videodi shopee tanpa menggunakan aplikasi dan menggunakan Shopee Video Downloader.

Untuk mendownload video shopee yang perlu anda siapkan adalah dengan menggunakan pc atau laptop, dan perlu mengunduh aplikasi shopee video downloader. dan tentunya cara download lewat android juga bisa anda gunakan dengan aplikasi iShoper.

Cara Download Video Shopee Tanpa Aplikasi

Cara ini cara yang paling mudah. anda tidak perlu menggunakan aplikasi tambahan dan tidak perlu menginstal software ternetu.

  1. Buka Chrome atau Browser lainya di Komputer anda.
  2. Kemudian Buka Link Shopee yang ingin anda download video tersebut
  3. Jika sudah ketemu klik kanan pada video tersebut.
  4. Buka Tab Baru Kemudian Pastekan dikolom url tersebut.
  5. Akan Terbuka Video shopee tadi.
  6. kemudian Klik Tombol Download di kiri bawah video
  7. Tunggu Proses Downlaod Selesai

Cara Download Video Shopee dengan Shopee Video Downloader

Pastikan anda mengunduh aplikasi shopee video downloader diatas dan kemudian anda bisa mengukuti tutorial dibawah ini

Anda bisa mengunduh aplikasinya terlebih dahulu melalui link disini : http://bit.ly/2OuUBnW atau http://bit.ly/3eCacwA

  1. Download dan Klik dua kali pada aplikasi shoload.
  2. Kemudian akan muncul url box tempat url video Shopee bisa Anda masukkan. 
  3. Buka Shopee lalu buka produk yang ada video yang akan Anda download, kemudian copy alamat url tersebut.
  4. Selanjutnya Anda bisa paste url Shopee yang sudah Anda copy ke url box Shopee Downloader yang muncul.
  5. Tekan tombol Download video dan tunggu sampai video anda terdownload dengan selesai.
  6. Video yang sudah di download akan muncul di dalam folder Video, folder Video ini ada didalam folder Shopee Video Downloader. 
  7. Selesai

itu dia bagaimana cara download video dengan shopee downloader. untuk tutorial cara download video tanpa aplikasi tidak ada dan belum bisa.

Cara Download Video Shopee dengan Android

Nah jika anda tidak mempunyai komputer atau laptop anda masih bisa menggunakan android yang bisa dimanfaatkan.

anda bisa mengunduh aplikasi iShoper melalui link ini : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.ishoper.videodownload

  1. Download Aplikasi iShoper melalui link diatas
  2. Kemudina Buka Aplikasi tersebut.
  3. Buka Shopee.co.id untuk mencari produk video kalian inginkan.
  4. Kemudian jika sudah ketemu klik icon download yang ada di kiri atas sebelah nama produk tersbut
  5. Klik Download dan tunggu proses download selesai 100%
  6. Video download anda akan masuk ke folder Shopee di internal memory anda.

Nah itu dia 2 cara download video shopee yang bisa anda terapkan langsung melalui komputer atau android. anda kini tidak perlu bingung lagi bagaimana cara mengambil download video di shopee. kini anda bisa mengirim ke pembeli anda untuk produk real anda. semoga anda terbantu dengan tutorial ini ya.

Also Read

[addtoany]