Cara Instal Google Camera Gcam Mod untuk Semua Xiaomi dengan Mudah

dellia erdita

Cara Instal Google Camera Gcam Mod untuk Semua Xiaomi dengan Mudah

Google camera merupakan sebuh software aplikasi yang dimiliki oleh google pixel, Google Camera Modification mode saat ini sedang banyak digunakan oleh para pecinta kamera, terutama mereka yang memakai xiaomi, kenapa kok bisa begitu ? Google camera mod sendiri merupakan applikasi keluaran Google yang sudah di modifikasi dengan sedemikian rupa yang lebih optimal dan juga di tambahi fitur – fitur yang membuat hasil jepretan camera menjadi semakin lebih bagus.

gcam xiaomi

Google Camera memberikan foto bokeh yang sangat bagus dan rapi. bokeh yang dihasilkan masih lebih baik dibanding smartphone dengan dual camera untuk mode potrait. pada artikel ini saya akan mengulas bagaimana cara memasang Google Camera (Gcam Mod) pada semua Xiaomi dengan processor Snapdragon seperti Xiaomi Redmi Note 4, Redmi Note 5A, Redmi 6 Pro, Mi A2, Mi A1, Pocophone, Redmi S2, Black Shark, Mi 8, Mi Max 2, Mi 5 Plus, dan semua tipe Hp Xiaomi lainnya, silahkan menuju tautan dibawah ini untuk mendapatkan aplikasi Google Camera Apk untuk Xiaomi. terbaru.

Cara Instal Google Camera Gcam Mod untuk Semua Xiaomi

Nah berikut ini merupakan Fitur Gcam Mod yang bisa anda ketahui sebelum mencobanya

  • Potrait Mode Shots
  • HDR ++ mode
  • Slow Motion
  • Lensa Blur
  • EIS (Electronic Image Stabilization)
  • Panorama
  • Potrait Mode
  • 60 Fps Video

Hasil Gcam di Hp Xiaomi :

Namun sebelum menginstall Gcam mod ada beberapa syarat yang harus anda penuhi yaitu:

  1. Android 5.0 & up
  2. Magisk v15
  3. 2014+ Snapdragon SoCs
  4. Smartphone anda sudah UBL ( Unlock Boot Loader )
  5. Smartphone anda sudah terinstall TWRP
  6. Smartphone anda sudah rooted dengan Magisk

Bagaimana Cara Install google camera mod?

Download Camera2Api.zip Semua Xiaomi Disini

Download Google Camera MOD (GCam Mod)

  1. Masuk ke mode Recovery via TWRP
  2. Tap menu Install
  3. pilih Camera2Api.zip terlebih dahulu
  4. Swap to Install jangan pilih reebot after Installation
  5. setelah installasi Camera2Api selesai pilih Wipe cache / Davilk
  6. Reboot dan masuk ke System
  7. Hp anda sudah terinstall Gcam Mod v4.
  8. Selesai

Catatan :

  • Jika anda telah Menginstall Face Unlock for Xiaomi redmi, maka dengan ada Camera Api & Gcam mod yang membuat Face Unlock tidak berfungsi meski menu pilihan face unlock masih ada di Hp anda.
  •  Camera bawaan anda akan Eror dan itulah yang menyebabkan no 1 bisa terjadi. Sebaiknya kalau ingin install face Unlock, anda tidak perlu install Gcam Mod
  • Kalau anda ingin install Install Gcam Mod, anda tak perlu install face Unlock.

Ok itu dia bagaimana cara instal kamera mod Gcam yang bisa anda praktekan langsung di  hp Xiaomi anda, semoga bermanfaat, jika anda mempunya pertanyaan anda bisa meninggalkan komentar dibawah ya 🙂 terimakasih

Also Read

[addtoany]

Tags