Download Xiaomi Mi Flash Tool Terbaru

dellia erdita

downlaod mi flash

Xiaomi adalah smartphone yang dibuat dengan harga yang bersaing, mereka hadir di pasaran sangatlah merusak harga pasaran, karena pasalnya mereka menawarkan harga murah namun dengan spesifikasi yang bisa dibilang tinggi. Xiaomi sendiri sekarang telah memiliki sub-brand sendiri seperti Redmi dan Poco. Xiaomi sangatlah besar dikarenakan komunitas yang sangat royal terhadap produk xiaomi, mereka gencar melakukan promosi tanpa perlu mengeluarkan uang lebih untuk iklan. Xiaomi sendiri sudah banyak dijual di berbagai dunia, baik Seluruh Asia, eropa, dan amerika utara.

downlaod mi flash

berbasis dari Android , MIUI sangatlah sukses membawa xiaomi hingga sebesar sekarang. MIUI12 telah di luncurkan untuk meningkatkan kenyamanan penggunanya.

Xiaomi sendiri juga merilis beberapa software untuk Unlock Bootloader, dan Flashing. para pengguna dapat dengan leluasa untuk memodifikasi system xiaomi.  Salah Satunya adalah Xiaomi Mi Flash Tool…

Apa itu Xiaomi Mi Flash Tool ?

apap itu mi flash

Xiaomi Flash tool adalah sebuah software yang bisa di instal di windows untuk membantu penggunakanya melakukan proses flasing Rom, Alat ini bisa di download secara gratis dan resmi untuk digunakan oleh siapa saja. Alat ini berguna anda ingin menginstal ROM firmware xiaomi asli dengan region yang berbeda. anda juga bisa mengunci bootloader kembali menggunakan software Mi flash tool ini

Xiaomi Mi Flash Tool ini dibuat untuk semua perangkat xiaomi, jadi semua perangkat xiaomi tidak perlu repot, perangkat ini sudah dibikin dengan script tertentu dan disederhanakan untuk semua. anda bisa mendapatkan keamaan yang lebih, proteksi anti-rollback, driver instalansi, deteksi perangkat dan banyak lainya.

Info Penting Mi Flah Tool

info penting mi flash

Xiaomi Juga menyertakan beberapa catatan yang perlu anda ketahui sebelum mendowload software ini

  • Xiaomi MI Flash tool hanya kompatibel dengan Windows 7/8/10 PC saja.
  • Tool ini hanya support perangkat  Xiaomi Mi 3 ketas.
  • Miflash tool hanya bisa digunakan di perngkat Xiaomi
  • Mi Flash Tool hanya bisa digunakan di Chipset Qualcomm (Beberapa Mediatek didukung seperti Redmi 9)
  • Tidak bisa untuk Upgrade OTA File
  • Untuk Menggunakan Tool ini anda harus melakukan UBL terlebih dahulu.

Fitur Xiaomi Mi Flash Tool

1. Inbuilt Drivers

Mi Flash Tool ini mempunyai fitur drive Usb inbuilt, dimana terdiri dari driver Qualcomm USB Serial, Microsoft MTP dan Driver RNDIS. dengan adanya fitur ini pasti proses flasing akan lebih berhasil

2. Multiple Flashing Options

Xiaomi Mi flash tool menyediakan beberapa opsi flashing diantaranya adalah

  1. Clean all >> Jika kalian memilih opsi ini makan semua data dan aplikasi pada handphone redmi 9 kalian akan terhapus namun UBL masih terbuka.
  2. Save user data >> Pilihan ini sangat cocok bagi kalian yang masih menginginkan data dalam memory internal kalian tetap aman, namun semua aplikasi dalam handhone hilang dan UBL tetap terbuka
  3. Clean all and lock >> jika kalian memilih ini maka semua data aplikasi akan terhapus, dan tentunya akan mengunci bootloader kalian (akan mengembalikan ke pabrik)

3. Instalasi mudah

Anda bisa secara leluasa menginstall secara langsung dan menjalankan software dengan portable.

Download Kumpulan Xiaomi Mi Flash Tool

download mi flash terbaru

  • Xiaomi Flash Tool 20200314: Download (Terbaru)
  • Xiaomi Flash Tool 20181115: Download | Mirror
  • Xiaomi Flash Tool 20191030: Download | Mirror
  • Xiaomi Flash Tool 20191111: Download | Mirror
  • Xiaomi Flash Tool 20191206: Download | Mirror

Cara Instal Xiaomi Mi Flash Tool

  1. Download File Xiaomi Mi Flash Tool.Msi  diatas
  2. kemudian Klik 2 kali/ klik kanan dan Run as Administrator
  3. Akan muncul popup dengan dialog “Welcome to the XiaoMiFlash Setup wizard”, klik tombol next.instal mi flash 2
  4. Anda bisa memilih dimana lokasi instalansi dilakukan, klik next saja jika jika ingin default di C:\XiaoMi\XiaoMiFlash
  5. akan muncul pop up lagi popup dialog “Confirm Installation”, klik next dan tunggu proses instalasi hingga selesai.
  6. Jika muncul jendela peringatan “Windows Security”, Anda dapat memilih “Install this driver software anyway”.
  7. Jika sudah muncul pesan “Installation Complete”, Anda dapat klik tombol close.

Cara Menggunakan Xiaomi Mi Flash Tool

cara menggunakan mi flash tool

  1. Download ROM Fastboot dari situs xiaomi, pastikan kalian mendownload sesuai dengan device anda
  2. Kemudian Download Xiaomi Mi Flash tool diatas
  3. Silahkan Lakukan Instalansi dengan cara diatas.
  4. Kemudian buka C:\XiaoMi\XiaoMiFlash dan klik 2 kali atau dengan klik kanan dan Run as Administratorrun as admin
  5. Silahkan Matikan Xiaomi redmi anda dan masuk ke dalam mode fastboot dengan cara menekan tombol volume turun dan power secara bersamaan.
  6. Hubungkan Xiaomi anda menggunakan USB ke Komputer saat sudah berada dalam mode fastboot
  7. Klik Menu Refresh disana anda akan menemukan bahwa devices anda sudah terhubung ke komputer
  8. Kemudian Pilih Select , Untuk memilih lokasi folder firware  dimana kalian ekstra ROM Fastboot.select browser
  9. Kemudian Pada Pilihan Bawah anda akan menukan beberapa pilihan disana.
  10. Kami Menyarankan anda untuk memilih Clean All. (Semua File di Handphone akan dihapus)
  11. Jika dirasa sudah mantap, silahkan klik Flash.
  12. Tunggu Hingga Proses selesai hingga muncul pesan berwarna hijau bertuliskan Success.sukses flash miflash
  13. Disini Maka Kalian Telah behasil melakukan Flasing menggunakan Mi Flash Tool.
  14. Xiaomi anda akan reboot secara otomatis.
  15. Selesai

itu dia bagaimana cara download dan menggunakan mi flash tool yang bisa anda gunakan untuk flashing xiaomi milik anda. jika anda mempunyai masalah anda bisa meninggalkan komentar dibawah ya terimaksih

Also Read

[addtoany]

Tags