Siapa sih yang tidak tahu aplikasi tiktok? Aplikasi buatan ByteDance ini rilis sejak september 2016 dan kini menjadi aplikasi favorit orang orang di dunia. tiktok sendiri menjadi wadah para pemuda pemudi bahkan sebagai sesial media bisnis untuk menciptakan konten konten video yang menarik.
Video di Tiktok dulunya hanya berdurasi 30-60 namun saat ini kalian bisa menikmati video tiktok sampai durasi 3menit. di dalam video tiktok anda bisa menemukan berbagai hal termasuk komedi yang paling banyak.
Tak seperti sosial media lainya tiktok berkembang secara pesat dan dinamis dimana semua orang bisa menggunakan aplikasi ini hanya dengan smartphone dan kamera saja. mereka bisa menciptkan video konyol dan bahkan edukasi untuk penontonya.
yang khas dalam pembuatan video tiktok adalah ditambahkanya lagu lagu yang unik dan viral. baik itu pop. luar negri dan koplo mixing sekalipun.
Daftar Isi
Salam dari Binjai Tiktok Viral
Tak melulu soal cewek dan goyangan yang begitu menggoda kali ini tiktok sedang ada perbincangan hanygat mengenai video seorang yang melakukan latihan tinju.
Vide Tersebut merupakan unggahan dari akun yang berusername @parispernandes_ , video tersebut memperlihatkan bahwa dia sedang berlatih tinju akan tetapi dia menghancurkan pohon pisang yang sangat banyak. vide tersebutpun viral di tiktok karena banyak orang kaget banyaknya pohon yang hancur dalam satu ladang/perkebunan.
Salam dari Binjai Artinya
kata ini berasal dari seorang ketok asal Binjai Sumatera Utara dalam video tersebut dia mempraktekkan membungkus pohon pisang dan akhirnya dia menyebutkan kata salam dari Binjai. yang akhirnya netizen tiktok membuatnya sebagai Meme di berbagai konten reupload lainnya.
Nah jadi salam dari binjai ini tidak mempunyai arti kata apapun. hanya menjelaskan asal usul dari dari pengupload konten @parispernandes_ yang berasal dari binjai.
Binjai dimana
dari kata Salam dari binjai ini banyak orang pensaran dengan letak dimana kota binjai ini.
Binjai Merupakan Kotamdya yang berada di Sumatra Utara yang terletak di sebelah barat dari kota Medan. Jika kalian mencarinya di google maps maka kalian bisa langsung menemukanya.
Kesimpulan
itu dia penjelasan mengenai arti dari salam dari binjai berserta penjelasan asal usul, mengapa viral dan dimana letak binjai itu berada. semoga artikel ini bisa memabntu kalian mengerti tentang hal hal yang sedang viral saat ini.