Cara Setting APN Smartfren 4G Tercepat Terbaru 2020

dellia erdita

Cara Setting APN Smartfren 4G

APN atau Access Point Name adalah nama dari sebuah gerbang antar jaringan internet. APN memang dapat memperlancar dan menstabilkan jaringan internet anda, tapi apabila mengubah setelan APN secara asal malah dapat menyebabkan gangguan koneksi pada jaringan internet anda. Maka dari itu kita tidak boleh asal mengubah setelan APN ini.

Cara Setting APN Smartfren 4G

Sebaliknya, jika anda benar dalam mengubah setelan tersebut maka bias membuat koneksi internet anda semakin lancar dan stabil. Agar setelan anda benar dan tidak terjadi kesalahan, saya sudah menyiapkan beberapa settingan yang dapat membuat koneksi internet anda semakin kencang dan lancar.

Cara Setting APN Smartfren 4G Tercepat & Terbaru Unlimited

Sebenarnya APN itu sendiri sudah ada pengaturan defaultnya pada saat anda mengaktifkan kartu perdananya, akan tetapi setingan default APN yang sudah ada biasanya agak lelet dan kurang stabil. Maka dari itu bila anda ingin mempercepat koneksi dan menstabilkan jaringan, mengubah setelan APN merupakan salah satu solusi bila dilakukan dengan benar. Lalu, bagaimana sih cara menyeting APN? Setiap device itu hampir sama cara menyetingnya. Berikut ini adalah cara menyeting APN di Android.

  • Cara Setting APN di Android

          Jika kamu adalah pengguna Android, maka kamu bias mengikuti cara dibawah ini untuk mengubah setelan APN di Android.

  1. Buka Menu Pengaturan
  2. Pilih Opsi Kartu Sim & Jaringan Seluler
  3. Pilih kartu yang akan diubah APN nya
  4. Kemudian tekan opsi Nama Titik Akses (APN)
  5. Buat APN baru dengan cara mengklik tanda “+”
  6. Isi kolom-kolomnya dengan settingan yang sudah saya siapkan dibawah ini

Jika anda sudah paham bagaimana cara membuat APN baru seperti diatas, silahkan anda ikuti saya untuk membuat APN baru dengan benar. Saya akan memberikan 4 APN kepada anda semua, terserah anda ingin menggunakan yang mana. Gunakan yang menurut anda paling cocok performanya untuk digunakan.

  1. APN Smartfren OCN

APN yang satu ini sangat cocok untuk anda yang suka streaming video di youtube. Dengan menggunakan APN ini,buffering yang biasanya terjadi ketika anda menonton video di youtube akan sedikit berkurang.

  • Nama : *sesuka hati kalian*
  • APN : 3g-d-2.ocn.ne.jp
  • Proxy : 180.250.63.99
  • Port : 80
  • Nama Pengguna : smartfren
  • Kata Sandi : smartfren
  • *server hingga port mms tidak perlu diatur atau default*
  • Mcc : 510
  • Mnc : 09
  • Tipe Autentikasi : PAP
  • Tipe APN : *tidak perlu dirubah atau default*
  • Protokol APN : Ipv4
  • Protokol Jelajah APN : Ipv4
  • Bearer : *tidak perlu dirubah atau default*
  1. APN Smartfren Unlimited

Setelan ini cocok untuk anda pengguna paket internet unlimited.

  • Nama  : Smartfren Unlimited 4G
  • APN : smartfren4g
  • Proxy : Tidak disetel
  • Port  : 80
  • Nama Pengguna : smartfren
  • Sandi : smartfren
  • Server  : *tidak perlu dirubah atau default*
  • MMSC : 10.17.27.250
  • Proxy Mms  : 10.17.27.250
  • Port Mms : 8080
  • Mcc : 510
  • Mnc : 09
  • Tipe Autentikasi : PAP atau CHAP
  • Tipe APN  : *tidak perlu dirubah atau default*
  • Protokol APN  : IPv4/IPv6
  • Protokol Jelajah APN  : IPv4/IPv6
  • Operator  : *tidak perlu dirubah atau default*
  • Jenis MVNO : *tidak perlu dirubah atau default*
  1. APN Smartfren Extice

Setelan ini cocok untuk anda yang suka bermain sosial media. Menggunakan APN ini akan memperlancar jaringan anda untuk bermain sosial media daripada APN default.

  • Nama : Smartfren 4G LTE
  • APN : extice.co.id
  • Proxy : *tidak perlu dirubah atau default*
  • Port : *tidak perlu dirubah atau default*
  • Nama Pengguna  : smartfren
  • Sandi  : smartfren
  • Server              : *tidak perlu dirubah atau default*
  • MMSC  : *tidak perlu dirubah atau default*
  • Proxy MMS  : *tidak perlu dirubah atau default*
  • Port MMS  : *tidak perlu dirubah atau default*
  • MCC  : 510
  • MNC  : 09
  • Tipe Autentikasi  : PAP atau CHAP
  • Tipe APN  : default,supl,xcap
  • Protokol APN  : IPv4/IPv6
  • Protokol Jelajah APN  : IPv4/IPv6
  • Operator  : *tidak perlu dirubah atau default*
  • Jenis MVNO  : *tidak perlu dirubah atau default*

 

APN Proxy Khusus

APN ini cocok bagi anda yang suka bermain game. APN ini akan menurunkan ping anda saat sedang bermain, jadi game anda akan berjalan semakin lancar.

  • Nama : Smartfren4G
  • APN : smartfren
  • Proxy : 10.17.27.250
  • Port : 8080
  • Nama Pengguna : smartfren
  • Kata Sandi : smartfren
  • Server : *tidak perlu dirubah atau default*
  • MMSC : *tidak perlu dirubah atau default*
  • Proxy MMS : *tidak perlu dirubah atau default*
  • Port MMS : *tidak perlu dirubah atau default*
  • MCC : 510
  • MNC : 09
  • Tipe Autentikasi : PAP
  • Tipe APN : default,supl,xcap
  • Protokol APN : IPv4
  • Protokol jelajah APN : IPv4
  • Bearer : *tidak perlu dirubah atau default*

 

  • Cara Setting APN di IOS

          Jika kamu adalah pengguna IOS, maka kamu bias mengikuti cara dibawah ini untuk mengubah setelan APN di IOS.

  1. Buka Menu Setting
  2. Pilih Opsi Cellular
  3. Pilih Cellular Data Options
  4. Pilih Cellular Data Networks
  5. Lalu, buat APN baru
  6. Isi kolom-kolomnya dengan settingan yang sudah saya siapkan dibawah ini

Begitulah ulasan tentang Cara Setting APN Smartfren 4G Tercepat September 2019. Silahkan anda pilih dan rasakan sendiri yang mana yang paling cocok dengan kebutuhan anda. Untuk cara mengetes perbedaan kecepatan APN baru dengan yang lama bisa dilakukan juga dengan cara cek kecepatan jaringan Internet.

Semoga dapat membantu anda semua dan bermanfaat.

Also Read

[addtoany]

Tags